Klasifikasi Produk dan Jasa Menurut Philip Kotler dan Henry Assael
Sebuah penawaran produk atau jasa dapat dibedakan menjadi empat kelompok besar. Baik Philip Kotler maupun Henry Assael membedakan produk dan jasa ke dalam empat kelompok besar. Pengelompokan tersebut berdasarkan pada: produk dan jasa manakah yang diutamakan untuk ditawarkan, serta produk dan jasa manakah yang berfungsi sebagai sarana pendukung.a) Barang Nyata Murni (Pure Product)Merupakan barang-barang nyata yang mempunyai wujud nyata secara fisik, bisa dipegang, diraba, dibau, dan seterusnya, seperti sabun, pasta gigi, ataupun gula, yang umumya tidak didukung dan tidak membutuhkan jasa.b) Barang Nyata dengan Jasa Tambahan (Product Related Service)Merupakan barang-barang nyata yang mempunyai wujud nyata secara fisik yang ditunjang jasa untuk menambah penampilannya kepada konsumen. Sebagai contoh; mobil, komputer, dan barang-barang elektronik lain, serta produk-produk yang biasanya disertai garansi penjualan.c) Jasa Utama dengan Disertai oleh Barang dan Jasa Tambahan (Equipment Intensive Service)Intensitas jasa yang ditawarkan lebih besar daripada yang telah disebutkan sebelumnya. Namun untuk menghasilkan jasa yang hendak ditawarkan kepada konsumen diperlukan bantuan dan dukungan barang-barang berwujud. Misalnya dalam jasa penginapan (hotel), di mana selain menawarkan penginapan juga menawarkan fasilitan lain, di antaranya adalah restoran, fasilitas kebugaran (fitness centre).d) Murni Jasa (Pure Service)Merupakan mutlak jasa murni yang dalam proses produksinya tidak menggunakan dan tidak membutuhkan keberadaan barang berwujud, misalnya pengacara dan konsultan manajemen.
Artikel Marketing Lainnya:
Blog Link:
-
Essentialness of Consumer Trust in the Era of Change
-
[image: Consumer Trust]
Do you know how imperative buyer trust in your item? Provided that the
response is not yet, then here's a little include on the esse...
-
Sukses Dalam Wawancara Kerja
-
Dalam mencari pekerjaan tahap wawancara atau interview merupakan salah satu
tahap penting yang harus dilalui oleh pencari kerja. Dalam proses ini
perusaha...
-
Adikku Obsesif Kompulsif
-
Permasalahan :
Atas dorongan istri saya, saya menulis surat ini untuk minta saran tentang
adik bungsu saya, laki-laki berusia 18 tahun. Ia memiliki segudan...
-
Dengarkan Aku - Andra and The Backbone
-
Coba dengarkan aku, untuk s’kali, ini saja
Kar’na ku ‘kan mengatakan, hanya s’kali saja
Kau pikir dirimu, s’lalu benar, dan aku salah
Ku benar-benar tak tahu...
-
Tips Melamar Kerja Lewat Email (2)
-
Isi surat lamaran di email, sama dengan isi surat lamaran biasa.
Perbedaaannya hanya pada cara pengirimannya saja. Berikut ini tips dan
trick menulis dan m...
-
Memperkenalkan Reksa Dana
-
Reksa dana merupakan salah satu alternatif investasi bagi masyarakat
pemodal, khususnya pemodal kecil dan pemodal yang tidak memiliki banyak
waktu dan keah...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar